Bahas Dugaan Pelecehan Seksual, BEM FH Hadiri Sidang Bersama Komite Etik

Padang gentaandalas.com-Presiden mahasiswa Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Hukum (FH) Universitas Andalas (UNAND), Fiqri Hidayat menghadiri sidang bersama Komite Etik FH di gedung Dekanat FH UNAND pada Jumat (23/6/2023). Fiqri menyebutkan bahwa sidang pertemuan bersama Komite Etik tersebut membahas dugaan kasus pelecehan seksual oleh dosen berinisial Z yang terjadi di FH beberapa waktu lalu. “Dalam…

Read More

Isu Pelecehan Seksual Kembali Mencuat, Satgas PPKS UNAND Sebut Belum Terima Laporan

  Padang gentaandalas.com-Isu pelecehan seksual di Universitas Andalas (UNAND) kembali terulang, diduga dilakukan oleh dosen Fakultas Hukum (FH) berinisial Z kepada mahasiswinya. Isu ini terungkap melalui unggahan di akun media sosial Instagram seorang yang diduga sebagai korban berinisial N yang membagikannya postingannya pada Minggu (11/6/2023). Menanggapi hal tersebut Satuan Tugas Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual…

Read More

Potret Peresmian Tahir Foundation Building Fakultas Hukum Universitas Andalas

Padang, gentaandalas.com- Laboratorium Hukum Tahir Foundation Building Fakultas Hukum Universitas Andalas sah diresmikan secara langsung oleh pimpinan Tahir Foundation, Tahir beserta tamu Ketua Mahkamah Agung RI Muhammad Syarifuddin dan Ketua Mahkamah Konstitusi RI Anwar Usman pada Jumat (2/12/2022). Gedung laboratorium hukum Tahir Foundation ini nantinya akan digunakan untuk menunjang proses belajar dan mengajar bagi mahasiswa…

Read More

Gelar Lustrum XIV, FH Unand Persembahkan Berbagai Prestasi

Padang, gentaandalas.com– Fakultas Hukum (FH) Universitas Andalas (Unand) menggelar Lustrum FH ke-XIV di Convention Hall Unand secara hybrid pada Selasa (12/9/2021). Acara yang dihadiri Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin ini turut menjadi ajang apresiasi berbagai prestasi yang diraih dosen hingga mahasiswa FH Unand. Dalam sambutannya, Dekan FH Busyra Azheri menyampaikan telah ada 40 judul…

Read More