Balai Bahasa Sumbar Gaungkan Pengutamaan Bahasa Negara untuk Mahasiswa Padang

Padang, gentaandalas.com- Sebagai bagian dari upaya menjaga identitas bangsa melalui bahasa, Balai Bahasa Provinsi Sumatera Barat menggelar acara bertajuk “Parade Pidato Pengutamaan Bahasa Negara Bagi Mahasiswa di Kota Padang” yang diselenggarakan di Hotel Padang, Sumatera Barat, pada Sabtu (9/11/2024). Acara ini juga dihadiri oleh beberapa Lembaga Pers Mahasiswa (LPM) se-Kota Padang, serta sejumlah mahasiswa dari…

Read More

Pelepasan KKN UNAND 2024, Bantu Masyarakat Melalui Penerapan IPTEK

Padang, gentaandalas.com- Universitas Andalas (UNAND) kembali mengadakan pelepasan massal 5.100 mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Regular Angkatan XXI di Auditorium UNAND pada Jumat (5/Juli/2024) yang akan membantu masyarakat dengan penerapan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam pengabdian yang tersebar ke seluruh nagari di Sumatra Barat (Sumbar). Pada pelepasan KKN kali ini, Rektor UNAND Efa Yonnedi berhalangan…

Read More

Aliansi BEM SB Lakukan Berbagai Bentuk Aksi Kritik di Depan Kantor Polda Sumbar

Padang, gentaandalas.com- Mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Badan Eksekutif Mahasiswa Sumatera Barat (BEM SB) menggelar aksi unjuk rasa untuk menyampaikan kekecewaan dan tuntutan atas kinerja Kepolisian Daerah Sumatera Barat (Polda Sumbar). Aksi ini dilakukan seiring dengan meningkatnya perbincangan terkait kinerja Polda Sumbar belakangan ini. Dalam aksi tersebut, para mahasiswa melakukan orasi, sholat ashar berjamaah menghadap kantor…

Read More

Koalisi Mayarakat Sipil Sumbar Deklarasikan Perlawanan terhadap Politik Uang dan Politik Dinasti

Padang, gentaandalas.com- Koalisi masyarakat sipil dari berbagai kelompok aktivis hak asasi manusia dan civitas akademika Sumatera Barat (SUMBAR) bergabung dalam kegiatan diskusi dan deklarasi bersama yang bertajuk “Sumatera Barat Melawan Politik Uang dan Politik Dinasti” di Gedung Tahir Foundation, Fakultas Hukum, Universitas Andalas (UNAND), pada Jum’at (28/6/2024) sebagai bentuk melawan praktik-pratik merusak integritas demokrasi yang…

Read More

Kapolda Sumbar Ungkap Telah Amankan 49 Orang Polisi Dalam Kasus Afif

Padang, gentaandalas.com- Kepala Kepolisisan Daerah (Polda) Sumatera Barat Irjen Pol Suharyono turun langsung menghadapi massa yang melakukan aksi unjuk rasa di depan kantor Polda sejak pukul 14.00 siang pada Rabu (26/6/2024). Dalam keterangannya Suharyono mengungkapkan jika ia bertanggung jawab sepenuhnya atas kasus kematian Afif Maulana dan mengungkapkan bahwa pihaknya telah mengamankan 49 orang anggota polisi…

Read More

Tiga Tahun Mahyeldi- Audy, Mahasiswa Tuntut Pembangunan Daerah 3T Hingga Janji 1000 Beasiswa Pendidikan

Padang-Gentaandalas.com-Mahasiswa yang tergabung dalam Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Sumatra Barat (Sumbar) lakukan aksi evaluasi 3 tahun Mahyeldi-Audy di depan kantor Gubernur Sumbar pada Senin (26/2/2024). Dalam aksi ini mahasiswa menuntut 25 program unggulan yang dicanangkan dalam program Sumbar Madani. Mahasiswa asal Universitas Andalas, Firdaus mengatakan bahwa pembangunan daerah 3T dan akses kesehatan yang menjadi program…

Read More

Pantai Cinta yang berteman Sampah  

Oleh: Aprila Aurahmi* Kota Padang merupakan kota dengan posisi di bagian pantai barat Sumatra Barat yang memiliki garis pantai sepanjang 68.126 km di daratan Sumatra. Tentunya, Kota Padang memiliki pemandangan wisata pantai yang memanjakan mata, pasir halus dan ombak yang memukau para wisatawan. Dengan potensi yang ada, pemerintah serta masyarakat bersama dalam usaha mengembangkan potensi…

Read More

Peringati 100 Hari Kejahatan Kemanusiaan Israel di Gaza, Aliansi Masyarakat Sumbar Adakan Aksi Flashmob

Padang, gentaandalas.com- Aliansi Masyarakat Sumatera Barat (Sumbar) Peduli Palestina menggelar aksi flashmob di pelataran Masjid Raya Sumbar sebagai bentuk peringatan terhadap 100 hari kejahatan kemanusiaan yang terjadi di Gaza, Palestina oleh Israel pada Sabtu (13/1/2024). Aksi flashmob yang berlangsung sepanjang jalan Khatib Sulaiman pelataran Masjid Raya dimulai dari jam 08.00 hingga jam 10.00 ini dibuka…

Read More

Aliansi Minangkabau Cinta Palestina: Kutuk Zionis Israel, Merdekakan Palestina

Padang, gentaandalas.com- Konflik antara Palestina dan Israel kembali meningkat, setelah Hamas melancarkan serangan mendadak dari segala arah ke Israel. Hal tersebut dilakukan sebagai respons terhadap perebutan Masjidil Aqsa di Yerussalem Timur yang diduduki dan meningkatnya kekerasan yang dilakukan oleh pemukim Israel terhadap warga Palestina. Kini, keadaan di Jalur Gaza, Palestina kian memanas. Hal tersebut membuat…

Read More

Nurainas, Sosok Penemu Jahe Endemik Sumbar

Oleh: Aprila Aurahmi*) Tumbuhan yang ada di alam tentunya sangat beragam dengan berbagai jenis dan kegunaannya masing-masing. Tumbuhan memiliki banyak kegunaan bagi manusia yaitu sebagai sumber bahan pangan utama, penghasil oksigen, menjaga kesuburan tanah dan masih banyak lagi. Banyaknya jenis tumbuhan serta beragama kegunanaanya tersebut baik yang di alam liar maupun di penangkaran, tentu manusia…

Read More